Sunday, May 31, 2009

sekilas tentang geografi kota Timika


Dear All,

Meskipun sudah tinggal hampir 3 tahun tinggal di kota Timika, tapi aku sendiri belum pernah liat secara langsung dimana sich posisi kota Timika ini diatas Papua..setelah aku browsing di Internet aku dapat dech yang aku cari..semoga berguna untuk siapa saja yang membacanya.

Ternyata Guys, seperti yang kalian lihat di peta, kota Timika/Mimika berbatasan langsung dengan propinsi fak-fak, paniai, puncak jaya dan merauke.     Tepatnya di sebelah selatan- tengah- bawah pulau Irian Jaya. Dan berbatasan pula dengan Laut Arafuru (Arafuru Sea).  Di pasar tu, ada banyak Ikan segar di jual...Sebut saja ikan bandeng segar, Ikan cakalang, Ikan Ekor Kuning, Ikan Mubarak, Ikan Kakap, Cumi-cumi, Sotong, Udang, Kepiting, Ikan Teri segar, semuanya segar langsung dari Laut...Mau tahu favoritku?  Udang salut remah roti, dan cumi-cumi asam manis.  Mo tahu resepnya?  Tunggu postingan aku berikutnya...ya...

Regards,

Chandra Malini

No comments:

Post a Comment


My Ping in TotalPing.com
Get paid To Promote at any Location